Minyak kelapa ternyata merupakan pasta gigi yang manjur yang mampu membunuh bakteri-bakteri yang menyebabkan gigi dan gusi menjadi tidak sehat, atau setidaknya oleh para ilmuwan Irlandia yang menguji minyak kelapa seperti pasta gigi.
Mereka membongkar bukti bahwa streptococcus mutans adalah bakteri yang menjijikan penyebab kerusakan gigi. Setelah diteliti lebih lanjut, minyak kelapa membunuh bakteri-bakteri tersebut. Para ilmuwan ini berpikir bahwa minyak kelapa bisa menjadi bahan utama untuk pasta gigi dan untuk pencuci mulut.
Manfaat lainnya, minyak kelapa mempunyai peran besar bagi pengobatan untuk penderita Alzheimer dan mempunyai manfaat kesehatan yang benar-benar terbukti jelas sehingga manfaat lainnya bisa memusnahkan bakteri Candida Albican, spesies cendawan patogen dari golongan deuteromycota yang merupakan penyebab infeksi oportunistik yang disebut kandidiasis pada kulit, mukosa, dan organ dalam manusia.
Sumber:
Diterjemahkan dan diedit oleh Galin Pernando.
No comments:
Post a Comment